Nama Inisiator
Anggraeni
Bidang Seni
seni_pertunjukan
Pengalaman
9 tahun
Contoh Karya
InShot_20180325_193142213.mp4Kategori Proyek
riset_kajian_kuratorial
Deskripsi Proyek
Membuat sebuat pertunjukkan Tari dengan konsep Dramatari Yang diadaptasi dari perkembangan gerak tari wayang sunda. Dengan mengangkat tokoh pewayangan perempuan dalam epos Mahabaratha yaitu Gandari. Gandari adalah ibu kurawa Yang menikah dengan tokoh Destrarastra yang buta, Yang akhirnya membuat Gandari ikut menutup mata, membatasi hidupnya sendiri untuk tujuan Yang hanya dirinya Yang tahu. Tokoh Yang tidak di perhatikan seperti dalam wayang golek Yang jarang di ceritakan secara untuh ata u detail mengenai Gandari, hanya sebagai tokoh seliwat saja yang d sebutkan dalam cerita sayembara dewi kunti. Maka, Pertunjukan ini akan membuat orang berfikir siapa itu Gandari atau seorang sosok Yang akan memberikan tafsir kepada penonton. Menimbulkan pertanyaan tak terjawab dan saya yakin ini akan membuat sebuah pemikiran pada suatu hari orang akan bersepakat (siapa itu Gandari). Walaupun kesepakatan itu akan membuat kontroversi.
Latar Belakang Proyek
Gagasan ini terbentuk karena saya berkecimpung di dunia seni terutama seni tari tradisi Yang tumbuh Dan berkembang di sunda. tertarikan pada cerita pewayangan terutama tokoh Gandari. Tokoh Yang paling menarik dan membuat penasaran, saya lebih suka memperhatikan sesuatu Yang tidak di perhatikan (tertarik pada tokoh Yang tidak diperhatikan). Dan saya akan jadikan sebuah karya untuk menjawab pertanyaan Yang tak terjawab
Masalah yang Diangkat
Mengangkat sebuah perasaan dan keberanian seorang wanita dalam menerima takdirnya yang gelap dan menikah terpaksa, itu semua di gambarkan melalui tokoh perempuan yang terdapat dalam epos mahabaratha yaitu Gandari. Gandari adalah ibu dari para kurawa, Yang menikah dengan tokoh Destrarastra Yang buta dan akhirnya membuat Gandari ikut menutup mata, membatasi hidupnya sendiri untuk tujuan Yang hanya dirinya Yang tahu.
Indikator Sukses
Ini akan menjadi sebuah pertunjukan Dramatari yg akan d pentaskan d institute seni budaya Indonesia bandung yg akan d tonton oleh warga ISBI Bandung dan semua kalangan, dipentaskan secara umum. Membawa tokoh yang akan memberikan tafsir kepada penonton, menimbulkan pertanyaan tak terjawab dan saya yakin ini akan membuat sebuah pemikiran pada suati hari orang akan bersepakat (siapa itu Gandari). Walaupun kesepakatan itu akan membuat kontroversi.
Dana yang Dibutuhkan
Rp.200 Juta
Durasi Proyek
9 bulan